Rabu, 06 Juli 2011

KEBIJAKAN ? ?

Dan saya muak dengan kebijakan-kebijakan serta hukum-hukum yang ada di negara ini.
hukum sepihak, pengadilan "tumpul" bahkan para rampok berdasi pun dilindungi oleh aparat dan pemerintah.
inikah kehidupan ? ?  saya skeptis bisa tetap bertahan hidup dengan kondisi-kondisi seperti ini.
Sepertinya negeri ini telah di setting untuk dihidupi oleh kaum-kaum kapitalis yang kaya raya dengan harta yang melimpah, lihat saja pekerjaan yang resmi disini hanya menjadi pekerja kantoran, pejabat pemerintahan dan lainnya sedangkan kaum miskin usaha dengan berdagang di tertibkan, pengemis pun sama, jadi PSK di razia seolah negeri ini anti dengan kemiskinan.
Satu hal yang saya tak habis pikir, penertiban dan razia itu bagian dari program memberantas kemiskinan. trus kalau mereka tak berdagang dan berusaha mereka bisa jadi kaya dan terjauh dari kemiskinan ? ?
Akhirnya saya menemukan jawaban dari program-program kebijakan pemerintah itu, dan jawabannya adalaaaaahhh "jeng jreeeng" negeri kita ini sedang memberantas orang miskin dan bukan kemiskinan.